Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

SO GOOD SPICY CHICKEN STRIP RASAKAN PEDASNYA

Bagi yang sudah kenal dan dekat denganku pasti kalian tahu kalau aku tuh tipe orang yang sangat menyukai makanan pedas. Karena menurutku kalo makan tanpa rasa pedas tidak enak, bahkan dapat menurunkan nafsu makan. Dari beberapa artikel yang sudah aku baca, secara garis besar makanan pedas itu banyak manfaatnya lho, antara lain menurunkan berat badan, menyehatkan jantung, melancarkan sirkulasi darah, antikanker, meningkatkan fungsi pencernaan, flu, tidur nyenyak, dan menjaga mood. Berhubungan dengan makanan pedas, belum lama ini aku melihat iklan yang sangat menarik perhatianku. Yaitu iklan So Good Spicy Chicken Strip . Iklan itu membuat aku sangat kepo tentang produk tersebut? Dan dengan kecanggihan mbah google, aku mendapatkan beberapa informasi. So Good Spicy Chicken Strip merupakan produk baru yang dikeluarkan oleh So Good. So Good fokus kepada penyediaan makanan praktis kaya akan protein berkualitas untuk memenuhi kebutuhan gizi kuliner keluarga Indonesia. Berdi

MICELLAR WATER CORINE DE FARME

Sebagai seorang wanita sudah lumrah rasanya apabila kita ingin terlihat cantik. Banyak cara yang dilakukan para wanita agar terlihat cantik walaupun usia sudah tidak muda lagi. Salah satunya dengan menggunakan make up. Kadang aku suka iri dengan para wanita yang makin terlihat cantik dengan menggunakan make up. Mereka bisa menutupi kekurangan wajah mereka dengan make up. Family time no make up Jujur kalau aku sendiri dari gadis sampai mempunyai anak 2 tidak suka dengan make up, karena : Tidak bisa Malas Suami dan anak tidak suka melihat aku ber make up Membersihkan make susah, membuat wajah panas dan perih Yes aku pernah sesekali di make up dan itupun acara nikahan saudara, memang sih semua orang pangling bahkan memuji kalau aku lebih cantik tapi berbeda dengan suami dan anak yang melihat wajah ku jadi aneh. Bahkan setelah selesai di make up perlu banyak waktu untuk membersihkan wajah, sudah aku cuci muka berkali-kali tetap saja tidak hilang malah kulit wajah

NANO MILLENIAL FORCE ANIMASI KARYA ANAK BANGSA

Bos kecil yang sudah mulai sekolah TK B ini sangat suka sekali dengan film animasi, seperti upin ipin, doraemon, boboyboy dan lainnya. Gambar nya yang lucu memang menjadi daya tarik tersendiri film animasi bagi anak-anak. Tapi sayangnya kebanyakan film animasi buatan negeri tetangga, belum ada film animasi karya anak Bangsa. Padahal banyak sekali anak muda yang kreatif di Indonesia hanya saja mungkin belum berani membuat film animasi dikarenakan dengan fasilitas yang belum memadai. Nah ternyata ada loh satu film animasi terbaru yang dibuat oleh anak-anak peserta didik dari BBPLK (Balai Besar Pengembangan Latihan Kerja) Bekasi. Yes benar Bekasi yang dikenal orang adalah wilayah yang panas dan jauh bahkan banyak yang bilang kalau ingin ke Bekasi harus membuat passport terlebih dahulu. Ternyata Bekasi juga ada sisi baikknya yah yaitu adanya BBPLK bagi para siswa yang sudah lulus SMA/SMK yang ingin mempunyai keahlian agar lebih percaya diri untuk melamar pekerjaan. Film anima

DENGAN BARAN ENERGY TIDAK PERLU BAYAR LISTRIK SETIAP BULAN

11.11 yes pada tanggal 11 kemarin banyak banget diskon dimana-mana. Sebagai seorang ibu rumah tangga aku senang banget dan tidak ingin melewatkan kesempatan ini. Lumayan banget kalau belanja dapet diskonan karena uang sisanya bisa kita sisihkan untuk keperluan yang lain. Salah satunya untuk kebutuhan rumah tangga seperti membayar listrik dan lainnya. Sebagai ibu rumah tangga memang banyak sekali yang harus dipikirkan. Nah begitu mendapatkan undangan untuk hadir di acara BARAN ENERGY pada hari Jumat (09/11) lalu aku langsung meng”iya”kan karena penasaran dengan energy terbarukan yang dibuat oleh Aldebaran ini. Berangkat dari rumah pukul 06.30 sampai lokasi di BSD sekitar pukul 09.00 lewat sedikit maklumlah rumah ku di Bekasi jadi membutuhkan waktu yang cukup lama untuk sampai ke BSD. Begitu sampai di lokasi aku langsung mencari kursi yang kosong karena ingin segera mendengarkan apa itu Aldebaran. Tidak lama kemudian acarapun dimulai dengan penjelasan tentang Aldebaran ini.

#REBUTEMAS SAAT PELUNCURAN KRATINGDAENG GOLD

#RebutEmas , tagar yang beberapa minggu lalu meramaikan media sosial terutama instagram. Karena penasaran akhirnya aku membuka akun instagram Rebut Emas dan mulai membaca syarat ketentuan yang berlaku untuk memenangkan emas sebesar 3 X 10 gram atau 7 X 5 gram. Salah satu ketentuannya adalah dengan posting foto selfie/wefie bertemakan warna emas. Dok : ig rebut emas Bisa dari pakaian atau apapun yang bertemakan emas. Awalnya aku malas dan tidak berminat mengikuti kontes ini, karena aku agak sedikit bingung dengan warna emas. Kebanyakan fotoku bertemakan kuning. Tapi karena semakin rame feed instagram dengan nuansa emas akhirnya aku pun mencoba mengikuti kontes ini dengan posting di instagram @sadewihandayani27 sebanyak mungkin menjelang DL yang tinggal 3hari lagi. Beberapa koleksi emas pribadi ku Sebagai seorang wanita pada umumnya aku pun memang mengoleksi perhiasan emas walaupun jumlahnya tidak banyak. Dari awal posting menggunakan perhiasan emas sampai dengan foto

GO! WET MENJADI SATU ALASAN MEMILIKI HUNIAN DI GRAND WISATA

Di usia pernikahan yang memasuki tahun ke-8 aku dan pak suami sudah mulai merencanakan untuk memiliki hunian sendiri. Walaupun kami di berikan hunian dari orang tua tapi kami juga ingin memiliki hunian dari hasil kerja kami sendiri. Oleh karena itulah kami mulai mencari refrensi hunian yang akan menjadi surga dunia untuk keluarga kecil kami, karena mencari hunian itu susah-susah gampang bahkan ada yang bilang juga jodoh-jodohan. Sebenarnya sih sudah sejak 8 tahun lalu kami ingin mencari hunian sendiri tapi tidak diizinkan oleh orang tua karena alasan mereka tidak ingin jauh dari Haidar (cucu satu-satunya saat ini). Sekarang kami diizinkan mencari hunian pun dengan syarat yaitu tidak boleh jauh-jauh dari rumah orang tua yang terletak di Bintara, Bekasi Barat. Seperti pucuk dicinta ulam tiba, ketika aku dapat undangan untuk menghadiri Blogger Gathering bersama Sinarmas di Go! Wett pada tanggal 04 November 2018 kemarin. Aku dan pak suami memang sudah searching tentang Gr

SIGNIFY THE POWER OF SUNFLOWER

Sebagai seorang ibu, aku sangat khawatir dengan kondisi kesehatan anak laki-laki ku yang berusia 6tahun yaitu Haidar. Terutama dengan kondisi kesehatan mata Haidar. Karena Haidar hobi sekali bermain gadget, mulai dari main game sampai menonton youtube.  Untuk mengatasi ke khawatiran aku ini, aku mulai membatasi anak laki-laki yang suka sekali berenang ini menggunakan gadget. Terlebih dari itu, aku pun sangat memperhatikan kondisi penerangan pada saat Haidar ingin belajar.  Seperti pucuk di cinta ulam tiba ketika pada hari Selasa, 30 Oktober 2018 kemarin aku menghadiri undangan dari Signify. Dimana pada acara itu aku mendapatkan banyak informasi yang sangat membantu untuk menentukan pilihan terbaik untuk kesehatan mata keluargaku. Signify sendiri merupakan nama perusahaan baru dari Philips Lighting terhitung sejak 16 Mei 2018. Nama legal dari Signify akan diterapkan di Indonesia pada awal 2019 mendatang.  Sebagai pemimpin dunia di bidang pencahayaan, terus melakuka